Lowongan sudah ditutup

Kabayan Consultingmembuka lowongan Web Programmer

Kabayan Consulting (http://kabayan.id) adalah perusahaan yang bergerak di bidang layanan lembaga pemerintahan khususnya di bidang IT dan Kehumasan. Kami memiliki visi untuk memberikan berbagai solusi IT dan Kehumasan yang memberikan nilai lebih untuk lembaga pemerintahan. Kami berharap, solusi-solusi kami dapat meningkatkan akuntabilitas dan efisiensi lembaga pemerintahan, yang pada akhirnya memberikan manfaat secara tidak langsung kepada masyarakat.

Ringkasan

  • Pendidikan :
  • SMA / SMK, D1 - D3, S1 / D4, S2 / Profesi
  • Gender :
  • Pria/Wanita
  • Besaran Gaji :
  • 3,5 - 6 Juta
  • Batas Lamaran :
  • 31 Agustus 2022
  • Lokasi Kerja :
  • Cimahi, Jawa Barat

Deskripsi Pekerjaan

  • Membuat atau mengembangkan aplikasi web / mobile (Full Stack Developer)
  • Melakukan tugas sesuai requirement project manager
  • Maintenance dan improvement aplikasi existing
  • Membuat dokumentasi aplikasi
  • Menyusun prototipe dan mockup aplikasi
  • Membuat manual aplikasi dan melakukan pengujian pada aplikasi yang telah dikembangkan

Syarat Pekerjaan

  • SMK, D3, S1, ataupun S2 dari berbagai bidang pendidikan.
  • Menguasai teknologi web, diutamakan memiliki portofolio aplikasi baik tugas kuliah maupun proyek lainnya.
  • Menguasai Bahasa pemrograman PHP, mengetahui teknologi lain merupakan nilai tambah.
  • Menguasai framework laravel / Codeigniter lebih disukai.
  • Menguasai RDBMS seperti MySQL, PostgreSQL.
  • Menguasai HTML dan CSS dasar.
  • Mampu bekerja dalam tim, bekerja dengan deadline yang ketat, dan supervisi yang minimal.
  • Lolos tes programming (2 tahap) dan tes wawancara; tidak ada persyaratan latar belakang dan strata pendidikan.
  • Penempatan awal di Bandung Raya (area Gn. Batu)
  • Fresh Graduate juga disarankan untuk mendaftar

Kirim Lamaran

Mohon maaf, lowongan sudah ditutup
Simpan
Bagikan
2 tahun lalu
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan

Laporan Lowongan

x
Follow LokerBandung.id Ikuti Kami