Lowongan terbit 4 tahun lalu
PT. Karacoco Nucifera Pratamamembuka lowonganSales
PT. Karacoco Nucifera Pratama saat ini membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai Sales.
Ringkasan
- Pendidikan :
- SMA / SMK
- Gender :
- Pria/Wanita
- Umur :
- Maks. 30 Tahun
- Besaran Gaji :
- Kompetitif
- Lokasi Kerja :
- Komplek Taman Kopo Indah III (tiga) Blok E - 3 nomor 1 B, Kota Bandung, Jawa Barat
Deskripsi Pekerjaan
- Menawarkan produk kepada calon pelanggan pada area GT, MT dan Horeca.
- Mengembangkan dan meningkatkan omset penjualan.
- Menjaga hubungan baik dengan pelanggan.
- Bersedia melakukan Canvassing di area luar kota.
- Mencapai target yang sudah ditentukan.
- Menyusun laporan yang berhubungan dengan aktivitas penjualan.
- Mengumpulkan informasi pasar untuk peningkatan penjualan.
- Gaji Pokok (UMR kota Bandung)
Syarat Pekerjaan
- Pengalaman minimal satu tahun sebagai SPG, Merchandiser, atau Sales.
- Memiliki kendaraan sepeda motor sendiri dan memiliki SIM C.
- Memiliki kemampuan negosiasi.
- Jujur, berintegritas, mau bekerja keras, dan komunikatif.
- Pendidikan minimal SMA atau sederajat.
- Usia Maksimal 30 tahun
Kirim Lamaran ke EMAIL dengan Subject: “Sales Bandung”.
Kirim Lamaran
- Email :
- recruitment@kara-indonesia.com
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan