Lowongan sudah ditutup
PT. Suakabumi membuka lowonganAgronomist Staff
PT. Suakabumi adalah perusahaan yang bergerak di bidang Agroindustri dengan berbasis Bioteknologi yang berkonsentrasi pada Pertanian dan Perikanan. Perusahaan ini dibangun untuk menghasilkan produk-produk bioteknologi yang berguna untuk pertanian organik dan perikanan yang sehat, ramah lingkungan dan berkesinambungan. Produk Unggulan kami yaitu; pupuk hayati, decomposer dan probiotik yang dapat membantu mensuskseskan para pelaku agrobisnis untuk mencapai hasil panen yang optimal secara kualitas maupun kuantitas.
Ringkasan
- Pendidikan :
- SMA / SMK, D1 - D3, S1 / D4
- Gender :
- Pria/Wanita
- Umur :
- Maks. 35 Tahun
- Besaran Gaji :
- 1 - 2,5 Juta
- Batas Lamaran :
- 02 Juli 2022
- Lokasi Kerja :
- Jl. Moh. Toha No.252c, RT.02/RW.03, Karasak, Kec. Astanaanyar, Kota Bandung, Jawa Barat - 40243
Deskripsi Pekerjaan
- Menerapkan Pupuk di lahan petani binaan proyek sesuai SOP.
- Membuat perencanaan kerja kegiatan agronomi untuk membuat standardisasi budidaya tanaman bawang putih dan kopi
- Melakukan penelitian dan analisis lahan, bibit, pupuk dan proses budidaya tanaman bawang putih dan kopi
- Mengumpulkan data tanaman untuk early warning system (EWS) dan forecasting produksi (hasil panen)
- Memberikan pengarahan dan rekomendasi terkait proses budidaya tanaman kepada petani
- Mengimplementasikan nilai keilmuan agronomi dan implementasi kepada petani secara efektif
Syarat Pekerjaan
- Pengalaman min. 2 th di Bidang Penanaman Bawang Putih dan Kopi
- Pendidikan SMK/D3/S1 Pertanian
- Usia Maks 35 tahun
- Agronomist Junior & Senior
- Sebagai Pendamping Proyek
- Memiliki SIM C merupakan nilai tambah
- Diutamakan wilayah Kota Bandung dan sekitarnya
- Penempatan Kabupaten Bandung Barat
Kirim Lamaran
Mohon maaf, lowongan sudah ditutup
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan